
Sertifikasi Database Programmer ditujukan bagi profesional IT yang ingin menguasai keterampilan dalam merancang, mengelola, dan mengoptimalkan database. Sertifikasi ini membuktikan kemampuan dalam menggunakan SQL, sistem manajemen database (DBMS), serta teknik pemrograman yang berkaitan dengan database.
Manfaat Pelatihan
- Meningkatkan Kredibilitas & Kompetensi sebagai database programmer profesional.
- Diakui secara global & nasional, sehingga membuka lebih banyak peluang karir.
- Memvalidasi keterampilan dalam pengelolaan database, baik SQL maupun NoSQL.
- Meningkatkan daya saing dalam industri IT untuk posisi seperti Database Developer, Database Administrator, atau Data Engineer.
Materi Pelatihan
- Menganalisis Tools
- Melakukan Identifikasi Library, Komponen atau Framework yang Diperlukan
- Menggunakan Struktur Data
- Mengimplementasikan Rancangan Entitas dan Keterkaitan Antar Entitas
- Menggunakan SQL
- Menerapkan Akses Basis Data
- Mengimplementasikan Algoritma Pemrograman
- Melakukan Debugging
- Menerapkan Code Review
- Melaksanakan Konfigurasi Perangkat Lunak Sesuai Environment (Development, Staging, Production)
- Menganalisis Dampak Perubahan Terhadap Aplikasi
- Melakukan Pemantauan Resource yang Digunakan Aplikasi
- Melakukan Pembaharuan Perangkat Lunak
- Menerapkan Standar?Standar Keamanan Informasi yang Berlaku
Fasilitas:
- Modul Materi/Handout
- Training Kit
- Sertifikat Pelatihan
- Sertifikat Kompetensi
*apabila telah dinyatakan kompeten
Untuk pertanyaan lebih lanjut terkait biaya, lokasi,
hingga durasi pelatihan bisa menghubungi:
Telp. 0274-3728-98
Wa. 08174122224
Tempat
di
Sesuai KesepakatanLokasi
Sesuai KesepakatanHp
08174122224Acara Berakhir